Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

Perubahan sosial dibidang Kuliner

Hai guys...  Ketemu lagi dengan saya di blog ini  Makanan dan tradisi makan dapat menjadi elemen penting untuk mengkaji perubahan sosial dan budaya. Studi ini membahas perubahan konseptual dan pragmatis tentang sajian dan budaya makan, serta kehidupan masyarakat urban di Jawa pada masa akhir kolonial. Sumber-sumber utama dalam kajian ini berupa -ornamen kehidupan masyarakat. Permasalahan pokok yang dibahas dalam studi ini adalah mengenai pengaruh modernitas terhadap perkembangan budaya material seperti yang dikaji oleh Braudel. Dalam melihat budaya makanan, pengaruh perkembangan modernisme, serta perubahan identitas sosial dan budaya melalui sudut pandang budaya makan dan sajian makanan maka dapat diambil dua pertanyaan. Pertama bagaimanakah lingkungan masyarakat modern Jawa pada masa akhir kolonial menciptakan ruang-ruang dan budaya makan baru untuk menunjukan dan menciptakan status sosial dalam masyarakat?. Kedua, mengapa masyarakat urban di Jawa pada akhir masa kolonial membiasakan